Ketua DPD KNPI Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya 25 Anggota DPRD Barru

    Ketua DPD KNPI Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya 25 Anggota DPRD Barru
    Ketua DPD KNPI juga menghadiri dan menyaksikan langsung pelantikan anggota DPRD terpilih.

    BARRU - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Barru  Edi, S.psi mengucapkan Selamat atas dilantiknya 25 Anggota DPRD Barru periode 2024 – 2029.

    Saat pelantikan, Ketua DPD KNPI juga menghadiri dan menyaksikan langsung pelantikan anggota DPRD terpilih.

    “Selamat kepada 25 Anggota DPRD Barru yang dilantik, semoga Amanah dan senantiasa tetap istiqomah terhadap kepentingan masyarakat Barru, ” ujar Edi, S.Psi Selasa 10/09/2024

    Diketahui pada Selasa (10/9/24) di gedung Paripurna DPRD Barru telah dilantik 25 Anggota DPRD Barru

    Edi berharap ke 25 Anggota DPRD yang baru dilantik tersebut dapat menjalankan tugasnya dengan baik hingga 5 tahun ke depan, menghindari KKN dan mengutamakan kepentingan rakyat diatas kepentingan pribadi.

    "Selamat menjalankan tugas semoga dalam pelaksanaan tugasnya tidak KKN dan mengutamakan kepentingan rakyat, " harapnya.

    (MHH)

    barru sulsel knpi
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Hacing Senior Golkar Barru Resmi Kembali...

    Artikel Berikutnya

    Dua Pesan Penting Bupati Barru Dipengucapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Polres Barru Serahkan Tersangka Penipuan Haji ke Kejaksaan
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami